Bahaya!!! Cek Ponsel Saat Bangun Tidur Tengah Malam

Banyak diantara kita yang bangun tengah malam. Entah itu merupakan suatu kebiasaan, atau mungkin terkejut karena mimpi, atau barangkali karena ada keributan yang tak diinginkan di sekitar rumah atau tempat tidur.  Jika bangun, tapi bisa cepat tidur kembali tak mengapa, apalagi ada inisiatif untuk menjalankan sunnah Rasulullah (Sholat Tahajjud) akan lebih baik.



Namun, tidak sedikit yang biasanya sering dilakukan saat bangun tidur adalah cek ponsel. Dilansir dari berbagai sumber, Mengecek ponsel ketika terbangun di tengah malam biasanya hal yang refleks dilakukan banyak orang. Tapi, sekuat apa pun dorongan itu, jangan lakukan hal ini karena bisa membuat Anda gelisah dan jadi semakin sulit tidur kembali.



Menurut Dr. Michael Breus, dokter tidur dan penulis buku The Power of When, banyak orang memiliki ketakutan yang irasional tentang kurangnya jam tidur mereka. Masalahnya, terlalu khawatir soal berkurangnya jam tidur justru membuat Anda semakin sulit tidur lagi. Apabila susah tidur, maka kinerja Anda di pagi akan terganggu.


Baca Juga :

Breus menyarankan Anda untuk relaks dan mengosongkan pikiran. Atau, Anda juga bisa melakukan meditasi sebentar saja. Hal ini memudahkan Anda untuk kembali tidur.

Kalau Anda terbangun di tengah malam, jangan pergi ke kamar mandi, kecuali benar-benar sudah kebelet. Hal tersebut akan menaikkan detak jantung Anda. Ketika tidur umumnya jantung berdetak 60 kali dalam satu menit. Ketika Anda bangun, gravitasi meningkatkan detak jantung. Hal inilah yang membuat Anda jadi sulit kembali tidur. Untuk bisa tidur kembali, Anda perlu mengembalikan detak jantung ke kisaran 60 detak per menit. Ini tidak mudah dan memerlukan waktu.

Maka, sebaiknya tetaplah berbaring, bila Anda terbangun di tengah malam. Jika harus pergi ke kamar mandi, sebaiknya whuduq lalu sholat malam bagi yang tidak berhalangan misalnya karena sedang haid bagi wanita dan baru selesai berhubungan intim untuk suami istri. Jika Anda berhalangan, maka kembalilah berbaring, atur napas, dan cobalah untuk relaks.


TABEL ARTIKEL TENTANG BANGUN TENGAH MALAM


CARI ARTIKEL

KATEGORI
PENGERTIAN


Comments

Popular

Arti Pertanda Ular Masuk Siang Hari Di Dalam Rumah Menurut Pengakuan, Primbon dan Dakwah

Susunan Acara ulang Tahun Anak Islami, Sederhana dan Berkah

Contoh Susunan Acara Ulang Tahun Anak Islami