Aku Calon Istri Taat Agama, Maka Nikahilah Aku

Taat Agana adalah kriteria yang wajib dicari oleh setiap pasangan, dalam hal ini laki-laki. Oleh sebab itu, jika Anda ingin cepat dapat suami maka segera taat sama agama. Wakakakaka...

Emang, kalau udah dapat suami, kembali lagi enggak taat gitu?. Ya enggak lah. Harus tetap taat. Oleh sebab itu kalau niat mau taat agama itu jangan gara-gara pingin cepat dapat suami. Hehe.

Oke. Kamu sampai ke halaman ini karena pasti tujuan diantaranya adalah lagi galau soal jodoh kan???. Langsung saja. Kita bahas soal kriteria taat agama.

Kriteria pertama mencari jodoh dalam islam ialah taat beragama. DalamIslam dikenal sebagai wanita yang sholehah. Sebagaimana sabda Nabi Muhammad SAW dalam salah satu hadits-nya yang artinya:

“Perempuan itu dikawini atas empat perkara, yaitu karena hartanya, karena keturunannya, karena kecantikannya, atau karena agamanya. Akan tetapi, pilihlah berdasarkan agamanya agar dirimu selamat.” (H.R. Bukhari dan Muslim).

Dari hadits di atas sudah jelas bahwa dasar agama walau disebutkan pada urutan terakhir, tetapi tetap diutamakan dari yang lainnya. Dan yang dimaksud dengan wanita sholehah tentunya ialah wanita yang taat kepada Agamanya. Dalam artian, taat kepada Tuhannya, Allah SWT, dan taat kepada Rasulnya, Muhammad SAW.

Tentunya juga menjauhi segala larangan yang telah diperintahkan kepadanya.

Oke dan Aku Siap untuk itu. Harus siap dong. Hehe. Bukan untuk suami tapi karena Allah

Cari Sesuai Selera

  • ciri calon istri yg baik
  • cara memilih calon istri yang baik
  • kriteria calon istri yang baik menurut islam
  • kriteria calon suami menurut islam
  • hadits tentang memilih calon istri
  • sifat wanita yang baik untuk dijadikan istri
  • ciri wanita yang tidak layak dijadikan istri
  • cara memilih istri yg baik
  • calon suami yang baik menurut ajaran islam
  • calon suami idaman menurut islam
  • calon suami yang baik itu seperti apa
  • calon suami bahasa inggrisnya
  • calon suami yang baik menurut mario teguh
  • ciri calon suami yang setia
  • suami hebat karena istri hebat
  • ciri calon suami pelit

Comments

Popular

Susunan Acara ulang Tahun Anak Islami, Sederhana dan Berkah

Arti Pertanda Ular Masuk Siang Hari Di Dalam Rumah Menurut Pengakuan, Primbon dan Dakwah

Contoh Teks Pembawa Acara Ulang Tahun Anak Islam